Kiat dan Tips Berhenti Merokok Selamanya
Kiat Berhenti Merokok
Sesejuk Pagi - Rokok adalah tembakau yang di gulung kertas dalam bentuk silinder, ada banyak jenis dan bentuk rokok, bentuknya yang mungil membuat banyak orang tak mengerti akan dahsyat bahaya yang di timbulkan dari sebatang rokok bisa menyebabkan kanker, Serangan jantung, impotensi dan gangguan kehamilan baik untuk perokok aktif mupun pasif, bukankah begitu yang tertulis di cover belakang bungkus rokok.
Lantas kenapa masih banyak orang merokok?......
Kebiasaan merokok sudah mendarah daging di bangsa ini, bahkan anak kecil saja sekarang sudah merokok, stress banyak beban merokok, dan akan semakin bahaya lagi jika di temani minuman atau obat-obatan terlarang, tentu kita semua tak ingin jika diri kita atau orang-orang terdekat kita celaka akibatnya.
Anda seorang perokok aktif atau bahkan sehari bisa menghabiskan lebih dari 1 bungkus rokok, berhati-hatilah karena anda sedang menjemput bahaya.
Merokok memang bahaya namun berhenti merokok itu bukan urusan mudah semudah membalik telapak tangan, tau tau besok sudah tidak kenal rokok, bukan seperti itu, butuh kesabaran dan tekad yang kuat untuk berhenti merokok, jika anda ingin berhenti merokok berikut tips dari saya bisa anda terapkan.
1. Bulatkan tekad untuk berhenti merokok
Seperti yang saya katakan di atas untuk berhenti merokok itu bukan sesuatu yang gampang tapi bukan mustahil anda bisa terbebas dari rokok, katakan pada diri anda bahwa apapun yang terjadi anda akan tetap berhenti merokok, dan tak ada yang bisa menggoda anda untuk merokok lagi.
2. Berhenti secara bertahap.
Jika anda sebelumnya perokok dengan jumlah fantastis perhari mungkin anda akan kesulitan berhenti merokok bahkan untuk mengurangi 1 batangpun, mulai dari kepala pening, pegal-pegal sampai tak nafsu untuk makan. Namun sekali lagi tak ada yang tak mungkin lihat kembali point pertama tekad harus bulat tak ada yang bisa menghalangi anda untuk berhenti merokok.
Mungkin anda bisa memulai dengan mengurangi 1 batang perhari dari jumlah roko yang anda pakai perhari, dan sampai pada akhirnya anda bisa merokok perhari 1 batang tanpa masalah.
Dan jika sudah seperti itu mulailah merokok 1 batang untuk 2 hari dan tambah jumlah hari untuk beberapa hari kedepan jika anda mersa sudah cukup mampu, sampai anda bisa terbebas dari cengkeram rokok.
3. Terapkan rumah bebas asap rokok
Apakah sering anggota keluarga anda mengeluh jika rumah atau ruangan tak nyaman bau rokok, nah anda bisa menerapkan peraturan tak ada seorangpun bahkan tamu anda yang merokok di dalam rumah, jika ada yang melanggar terapkan hukuman membersihkan rumah atau mungkin kebun.
Banyak sekali orang tua yang melarang anak mereka untuk merokok tapi mereka sendiri merokok di rumah bahkan di depan anak-anak mereka, yang akhirnya membuat anak-anak mereka ingin mencoba lalu jadi ketagihan tak bisa berhenti, tentu anda tak ingin bukan anak kita bermasalah kesehatannya.
Untuk itu terapkan aturan rumahku bebas asap rokok.
4. Sering berkegiatan positif.
Untuk berhenti merokok mungkin akan membutuhkan waktu yang lama, anda mungkin akan bosan dan jadi kangen merokok lagi, untuk itu agar waktu yang anda gunakan untuk berhenti merokok sebagai waktu untuk olah raga, rekreasi, berkumpul dengan keluarga dan sebagainya.
5. Bergaulah dengan yang tidak merokok
Ibarat kata siapa bergaul dengan penjual minyak wangi akan ikut wangi, jika dalam upaya berhenti merokok anda tetap bergaul dengan perokok, usaha anda selama ini akan sia-sia.
Maka dari itu batasi pergaulan anda dengan teman yang suka merokok, sebaliknya tingkatkan kedekatan anda dengan teman yang tidak merokok.
Sekian lama menunggu akhirnya anda berhasil bebas dari genggaman rokok.
Sekian tips dari saya semoga bermanfaat, selamat mencoba dan berhasil
Sesejuk Pagi - Rokok adalah tembakau yang di gulung kertas dalam bentuk silinder, ada banyak jenis dan bentuk rokok, bentuknya yang mungil membuat banyak orang tak mengerti akan dahsyat bahaya yang di timbulkan dari sebatang rokok bisa menyebabkan kanker, Serangan jantung, impotensi dan gangguan kehamilan baik untuk perokok aktif mupun pasif, bukankah begitu yang tertulis di cover belakang bungkus rokok.
Kebiasaan merokok sudah mendarah daging di bangsa ini, bahkan anak kecil saja sekarang sudah merokok, stress banyak beban merokok, dan akan semakin bahaya lagi jika di temani minuman atau obat-obatan terlarang, tentu kita semua tak ingin jika diri kita atau orang-orang terdekat kita celaka akibatnya.
Anda seorang perokok aktif atau bahkan sehari bisa menghabiskan lebih dari 1 bungkus rokok, berhati-hatilah karena anda sedang menjemput bahaya.
Merokok memang bahaya namun berhenti merokok itu bukan urusan mudah semudah membalik telapak tangan, tau tau besok sudah tidak kenal rokok, bukan seperti itu, butuh kesabaran dan tekad yang kuat untuk berhenti merokok, jika anda ingin berhenti merokok berikut tips dari saya bisa anda terapkan.
1. Bulatkan tekad untuk berhenti merokok
Seperti yang saya katakan di atas untuk berhenti merokok itu bukan sesuatu yang gampang tapi bukan mustahil anda bisa terbebas dari rokok, katakan pada diri anda bahwa apapun yang terjadi anda akan tetap berhenti merokok, dan tak ada yang bisa menggoda anda untuk merokok lagi.
2. Berhenti secara bertahap.
Jika anda sebelumnya perokok dengan jumlah fantastis perhari mungkin anda akan kesulitan berhenti merokok bahkan untuk mengurangi 1 batangpun, mulai dari kepala pening, pegal-pegal sampai tak nafsu untuk makan. Namun sekali lagi tak ada yang tak mungkin lihat kembali point pertama tekad harus bulat tak ada yang bisa menghalangi anda untuk berhenti merokok.
Mungkin anda bisa memulai dengan mengurangi 1 batang perhari dari jumlah roko yang anda pakai perhari, dan sampai pada akhirnya anda bisa merokok perhari 1 batang tanpa masalah.
Dan jika sudah seperti itu mulailah merokok 1 batang untuk 2 hari dan tambah jumlah hari untuk beberapa hari kedepan jika anda mersa sudah cukup mampu, sampai anda bisa terbebas dari cengkeram rokok.
3. Terapkan rumah bebas asap rokok
Apakah sering anggota keluarga anda mengeluh jika rumah atau ruangan tak nyaman bau rokok, nah anda bisa menerapkan peraturan tak ada seorangpun bahkan tamu anda yang merokok di dalam rumah, jika ada yang melanggar terapkan hukuman membersihkan rumah atau mungkin kebun.
Banyak sekali orang tua yang melarang anak mereka untuk merokok tapi mereka sendiri merokok di rumah bahkan di depan anak-anak mereka, yang akhirnya membuat anak-anak mereka ingin mencoba lalu jadi ketagihan tak bisa berhenti, tentu anda tak ingin bukan anak kita bermasalah kesehatannya.
Untuk itu terapkan aturan rumahku bebas asap rokok.
4. Sering berkegiatan positif.
Untuk berhenti merokok mungkin akan membutuhkan waktu yang lama, anda mungkin akan bosan dan jadi kangen merokok lagi, untuk itu agar waktu yang anda gunakan untuk berhenti merokok sebagai waktu untuk olah raga, rekreasi, berkumpul dengan keluarga dan sebagainya.
5. Bergaulah dengan yang tidak merokok
Ibarat kata siapa bergaul dengan penjual minyak wangi akan ikut wangi, jika dalam upaya berhenti merokok anda tetap bergaul dengan perokok, usaha anda selama ini akan sia-sia.
Maka dari itu batasi pergaulan anda dengan teman yang suka merokok, sebaliknya tingkatkan kedekatan anda dengan teman yang tidak merokok.
Sekian lama menunggu akhirnya anda berhasil bebas dari genggaman rokok.
Sekian tips dari saya semoga bermanfaat, selamat mencoba dan berhasil