Tips Makanan Sehat


Makana yang Sehat Semua orang pasti menginginkan hidup sehat jasmani dan rohani. Maka dari itu untuk mewujudkana hidup sehat kita harus mengongsumsi makanan sehat , karena dengan mengongsumsi makanan sehat kita akan terhindar dari penyakit kronis yang dapat membahayakan tubuh dan orang lain yang memakan nya.

Makanan yang sehat
Mengongsumsi berbagai makanan yang tidak hanya mengandung kalori tapi kaya nutrisi adalah kunci hidup sehat.

Baca bahaya anak terlalu gemuk.

Berikut tips makanan sehat yang bisa anda baca:


  1. Makan dalam ukuran yang layak.
  2. Konsumsi makanan yang kaya nutrisi, tubuh membutuhkan 40 jenis nutrisi untuk membuatnya sehat.
  3. Makan secara teratur. karna makan tidak teratur akan mendatangkan penyakit seperti maag dan lain-lain.
  4. Hindari menggoreng makanan, lebih baik memanggang di atas kompor atau merebusnya.
  5. Gunakan minyak sayur untuk hidangan utama dan jangan lupa dengan salad.
  6. Konsumsi buah dan pisahkan dengan makanan.
  7. Cobalah untuk tidak mencampur protein dengan lemak.
  8. Seimbangkan pilihan makanan anda setiap saat.

Hindari makanan-makanan yang tidak memiliki nilai gizi karna bukannya akan membuat kita sehat namun membuat kita terserang penyakit. Semoga artikel ini bermanfaat.

Iklan Tengah Artikel 2